27 Agustus 2021

Panduan Bekerja dari Kantor Selama COVID-19

PANDUAN SAAT KEMBALI  BEKERJA DI MASA PANDEMI

KMK No. HK.01.07-MENKES-328-2020

 

BAGI TEMPAT KERJA

  1. Pihak manajemen/Tim Penanganan COVID-19 di tempat kerja selalu memperhatikan informasi terkini serta himbauan dan instruksi Pemerintah Pusat dan Daerah terkait COVID-19 di wilayahnya, serta memperbaharui kebijakan dan prosedur terkait COVID-19 di tempat kerja sesuai dengan perkembangan terbaru. (Secara berkala dapat diakses http://infeksiemerging.kemkes.go.id dan kebijakan Pemerintah Daerah setempat)
  2. Mewajibkan semua pekerja menggunakan masker selama di tempat kerja, selama perjalanan dari dan ke tempat kerja serta setiap keluar rumah.
  3. Larangan masuk kerja bagi pekerja, tamu/pengunjung yang memiliki gejala demam/nyeri tenggorokan/batuk/pilek/sesak nafas. Berikan kelonggaran aturan perusahaan tentang kewajiban menunjukkan surat keterangan sakit.
  4. Jika pekerja harus menjalankan karantina/isolasi mandiri agar hak-haknya tetap diberikan.
  5. Menyediakan area/ruangan tersendiri untuk observasi pekerja yang ditemukan gejala saat dilakukan skrining.
  6. Pada kondisi tertentu jika diperlukan, tempat kerja yang memiliki sumber daya dapat memfasilitasi tempat karantina/isolasi mandiri. Standar penyelenggaraan karantina/isolasi mandiri merujuk pada pedoman dalam www.covid19.go.id.
  7. Penerapan higiene dan sanitasi lingkungan kerja 
  • Selalu memastikan seluruh area kerja bersih dan higienis dengan melakukan pembersihan secara berkala menggunakan pembersih dan desinfektan yang sesuai (setiap 4 jam sekali). Terutama handle pintu dan tangga, tombol lift, peralatan kantor yang digunakan bersama, area dan fasilitas umum lainya.
  • Menjaga kualitas udara tempat kerja dengan mengoptimalkan sirkulasi udara dan sinar matahari masuk ruangan kerja, pembersihan filter AC.
  1. Melakukan rekayasa engineering pencegahan penularan seperti pemasangan pembatas atau tabir kaca bagi pekerja yang melayani pelanggan, dan lain lain.
  2. Satu hari sebelum masuk bekerja dilakukan Self Assessment Risiko COVID-19 pada seluruh pekerja untuk memastikan pekerja yang akan masuk kerja dalam kondisi tidak terjangkit COVID-19. Tamu diminta mengisi Self Assessment. 
  3. Melakukan pengukuran suhu tubuh (skrining) di setiap titik masuk tempat kerja :

 

  • Petugas yang melakukan pengukuran suhu tubuh harus mendapatkan pelatihan dan memakai alat pelindung diri (masker dan faceshield) karena berhadapan dengan orang banyak yang mungkin berisiko membawa virus.
  • Pengukuran suhu tubuh jangan dilakukan di pintu masuk dengan tirai AC karena dapat mengakibatkan pembacaan hasil yang salah.
  • Interpretasi dan tindak lanjut hasil pengukuran suhu tubuh di pintu masuk.
  1. Terapkan physical distancing / jaga jarak ;

 

  • Pengaturan jumlah pekerja yang masuk agar memudahkan penerapan physical distancing.
  • Pada pintu masuk, agar pekerja tidak berkerumun dengan mengatur jarak antrian. Beri penanda di lantai atau poster/banner untuk mengingatkan.
  • Jika tempat kerja merupakan gedung bertingkat maka untuk mobilisasi vertical lakukan pengaturan sebagai berikut:

 

  1. Penggunaan lift: batasi jumlah orang yang masuk dalam lift, buat penanda pada lantai lift dimana penumpang lift harus berdiri dan posisi saling membelakangi.
  2. Penggunaan tangga: jika hanya terdapat 1 jalur tangga, bagi lajur untuk naik dan untuk turun, usahakan agar tidak ada pekerja yang berpapasan ketika naik dan turun tangga. Jika terdapat 2 jalur tangga, pisahkan jalur tangga untuk naik dan jalur tangga untuk turun.
  3. Lakukan pengaturan tempat duduk agar berjarak 1 meter pada meja/area kerja, saat melakukan meeting, di kantin, saat istirahat, dan lain lain.

 

  1. Jika memungkinkan, menyediakan transportasi khusus pekerja untuk perjalanan pulang pergi dari mess/perumahan ke tempat kerja sehingga pekerja tidak menggunakan transportasi publik.
  2. Petugas kesehatan/petugas K3/bagian kepegawaian melakukan pemantauan kesehatan pekerja secara proaktif:
  • Sebelum masuk kerja, terapkan Self Assessment Risiko COVID-19 pada seluruh pekerja untuk memastikan pekerja yang akan masuk kerja dalam kondisi tidak terjangkit COVID-19. 
  • Selama bekerja, masing-masing satuan kerja/bagian/divisi melakukan pemantauan pada semua pekerja jika ada yang mengalami demam/batuk/pilek.
  • Mendorong pekerja untuk mampu deteksi diri sendiri (self monitoring) dan melaporkan apabila mengalami demam/sakit tengorokan/batuk/pilek selama bekerja.
  • Bagi pekerja yang baru kembali dari perjalanan dinas ke negara/daerah terjangkit COVID-19 pekerja diwajibkan melakukan karantina mandiri di rumah dan pemantauan mandiri selama 14 hari terhadap gejala yang timbul dan mengukur suhu 2 kali sehari.

 

BAGI PEKERJA

 

  1. Selalu menerapkan Germas melalui Pola Hidup Bersih dan Sehat saat di rumah, dalam perjalanan ke dan dari tempat kerja dan selama di tempat kerja;

 

  1. Saat perjalanan ke/dari tempat kerja
    1. Pastikan anda dalam kondisi sehat, jika ada keluhan batuk, pilek, demam agar tetap 
    2. tinggal di rumah.
    3. Gunakan masker
    4. Upayakan tidak menggunakan transportasi umum, jika terpaksa menggunakan transportasi umum,
  • Tetap menjaga jarak dengan orang lain minimal 1 meter,
  • Upayakan tidak sering menyentuh fasilitas umum, gunakan handsanitizer
  • Gunakan helm sendiri
  • Upayakan membayar secara non tunai, jika terpaksa memegang uang gunakan handsanitizer sesudahnya.
  • Tidak menyentuh wajah atau mengucek mata dengan tangan, gunakan tissue bersih jika terpaksa.
  1. Selama di tempat kerja
    1. Saat tiba, segera mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir.
    2. Gunakan siku untuk membuka pintu dan menekan tombol lift.
    3. Tidak berkerumun dan menjaga jarak di lift dengan posisi saling membelakangi.
    4. Bersihkan meja/area kerja dengan desinfektan.
    5. Upayakan tidak sering menyentuh fasilitas/peralatan yang dipakai bersama di area kerja, gunakan handsanitizer.
    6. Tetap menjaga jarak dengan rekan kerja minimal 1 meter.
    7. Usahakan aliran udara dan sinar matahari masuk ke ruang kerja.
    8. Biasakan tidak berjabat tangan.
    9. Masker tetap digunakan.
  1. Saat tiba di rumah
    1. Jangan bersentuhan dengan anggota keluarga sebelum membersihkan diri (mandi dan mengganti pakaian kerja)
    2. Cuci pakaian dan masker dengan deterjen. Masker sekali pakai, sebelum dibuang robek dan basahi dengan desinfektan agar tidak mencemari petugas pengelola sampah.
    3. Jika dirasa perlu bersihkan handphone, kacamata, tas dengan desinfektan
    4. Tingkatkan daya tahan tubuh dengan konsumsi gizi seimbang, aktifitas fisik minimal 30 menit perhari, istirahat cukup (tidur minimal 7 jam), berjemur di pagi hari.
    5. Lebih berhati-hati apabila memiliki penyakit degeneratif seperti diabetes, hipertensi, gangguan paru dan gangguan ginjal atau kondisi immunocompromised/penyakit autoimun dan kehamilan. Upayakan penyakit degeneratif selalu dalam kondisi terkontrol.

BeritaTerbaru

Trip MGBK ke Surabaya dan Malang 2019

Mengunjungi kampus di malang dan surabaya

Sukabumi Education Fair 2019

Pembahasan materi mengenai Kuliah dan Karir di era industri 4.0. Sukabumi Education Fair 2019, Jampa...

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)

Elite Tutors Indonesia sebagai sponsor MPLS Labschool Rawamangun. untuk membantu siswa mengenal lebi...

CSR: Kunjungan ke Panti Asuhan Harapan Remaja,

Kunjungan ke Panti Asuhan Harapan Remaja. Seminar dan memotivasi anak-anak untuk belajar lebih giat...

Workshop bersama Elite Tutors di Singapura

Pelatihan para tutor kami, bersama DAS Academy di Singapore, untuk mendalami spesifikasiDyslexi...

Perjalanan Edukasi ke Amerika 2018 -Baltimore

Kunjungan kami ke IDA (International Dyslexia Association) di Baltimore. Meeting dengan anggota IDA&...

Perjalanan Edukasi ke Amerika (2018) - Silicon Valley

Pertemuan dengan penasehat Synocate di Silicon Valley, untuk menjalin kerjasama antar-perusahaa...

SEMINAR BERSAMA ORANG TUA MURID DI SMAN 31, 2018

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP selaku pembicara di SMAN 31 (Jl. Kayumanis Timur No.17, RT.3/RW....

MGBK 2018

Seminar MGBK 2018, di Balai Kartini, Jalan Gatot Subroto Kav. 37, RT.6/RW.3, Kuningan Timur, RT.6/RW...

Seminar di Pondok Pesantren Daar El-Qolam, Banten

Kunjugan ke Pondok Pesantren Daar El-Qolam (Jl. Raya Serang Km.35, Pasir Gintung, Jayanti,...

FAMILY GATHERING BERSAMA ELITE TUTORS

Family Gathering and Outing at Villa Bukit Palm Bogor, along with the rest of the Elite Tutors team....

Workshop oleh DAS Academy di Singapura

Workshop "Developing Your Child's Comprehension Skills" oleh DAS Academy di Singapura....

Visitasi Bimbel terbesar di Korea, Chung Dahm Learning (Seoul)

Visitasi Chung Dahm Learning di Seoul - South Korea. Bimbingan Belajar premium terbesar di Korea dan...

Studi banding Bimbel di Hiroshima, Jepang

Studi banding bimbingan belajar di Hiroshima - Jepang pada 12 Oktober 2017

Kunjungan ke Hiroshima University, Jepang

11 Oktober 2017, Kunjungan ke Hiroshima University (Higashi Hiroshima Campus) bertemu dengan Takahas...

Kunjungan ke Hitachi Global Foundation, Tokyo, Jepang

10 - 11 Oktober 2017, Kunjungan ke Hitachi Global Foundation di Tokyo bertemu dengan Kawamoto-San (D...

Berita baik! Masalah kesulitan membaca dapat dibantu, bahkan diatasi

https://www.facebook.com/elitetutorsindonesia/photos/a.480312198817193.1073741828.457553614426385/83...

CSR - Elite Tutors Indonesia mengunjungi Sukabumi

22 - 24 Agustus 2017 Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP melaksanakan kegiatan amal untuk SMAN 1&...

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah SMA Labschool Jakarta 2017

Elite Tutors Indonesia menjadi sponsor MPLS Labschool Rawamangun.

Mengunjungi Sekolah Menengah Atas di Surabaya

Pada 22 Mei 2017, Dr. Eng., Sumarsono. ST., M.T., OCP., membagikan tips dan trik cara mengerjak...

Mengunjungi Universitas Unggulan Di Surabaya

Pada 21 Mei 2017, Dr. Eng., Sumarsono. ST., M.T., OCP., mengunjungi beberapa universitas unggul...

CSR - Hari Elite Tutors Indonesia

Pada 24 Mei 2017, Dr. Eng., Sumarsono. ST., MT., OCP mengadakan Hari Elite Tutors Indonesi...

SEMINAR DI SMAN 31 JAKARTA

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMAN 31 (Jl. Kayumanis Timur No.1...

KURSUS KELAS DI SMA LABSCHOOL RAWAMANGUN - JAKARTA

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP mengajar di SMA Labschool Rawamangun, (Komplek UNJ, Jl. Pem...

SEMINAR DI SMAN 1, PEKANBARU - RIAU

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMA Negeri 1 Pekanbaru (Jl....

SEMINAR DI SMAN 8, PEKANBARU - RIAU

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMAN 8 Pekanbaru (Jl. Abdul...

SEMINAR DI SMA DARMA YUDHA, PEKANBARU - RIAU

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMA Darma Yudha  (Jl. S...

KAMPANYE PENDIDIKAN DI PEKANBARU - RIAU

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bersama dengan Gubernur Riau, Bapak Arsyandi Rachmat. Bekerja te...

SEMINAR DI SMA AVICENNA - JAKARTA

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMA Avicenna (Jl. Moham...

SEMINAR DI SMA LABSCHOOL RAWAMANGUN - JAKARTA

Dr. Eng. Sumarsono, S.T., M.T., OCP bertindak sebagai pembicara di SMA Labschool Rawamangun (Jl. Ray...